EDUKASI PEMBATASAN CAIRAN PADA PASIEN DENGAN PENYAKIT GINJAL KRONIK YANG MENJALANI HEMODIALISA DI RS DR. BRATANATA JAMBI

Anjeli, 2020.21.1612 (2023) EDUKASI PEMBATASAN CAIRAN PADA PASIEN DENGAN PENYAKIT GINJAL KRONIK YANG MENJALANI HEMODIALISA DI RS DR. BRATANATA JAMBI. Diploma thesis, Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Garuda Putih.

[thumbnail of Cover] Text (Cover)
1 COVER.docx

Download (1MB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
5 ABSTRAK INDONESIA.doc

Download (25kB)
[thumbnail of Abstract] Text (Abstract)
6 ABSTRAK INGGRIS.doc

Download (25kB)
[thumbnail of Kata Pengantar] Text (Kata Pengantar)
7 KATA PENGANTAR.docx

Download (15kB)
[thumbnail of Daftar Isi] Text (Daftar Isi)
8 DAFTAR ISI.docx

Download (15kB)
[thumbnail of BAB I] Text (BAB I)
10 BAB I.docx
Restricted to Repository staff only

Download (20kB)
[thumbnail of BAB II] Text (BAB II)
11 BAB II.docx
Restricted to Repository staff only

Download (107kB)
[thumbnail of BAB III] Text (BAB III)
12 BAB III.docx
Restricted to Repository staff only

Download (21kB)
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
13 BAB IV.docx
Restricted to Repository staff only

Download (19kB)
[thumbnail of BAB V] Text (BAB V)
14 BAB V.docx
Restricted to Repository staff only

Download (14kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
15 DAFTAR PUSTAKA.docx
Restricted to Repository staff only

Download (14kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
2 LEMBAR PENGESAHAN.docx

Download (113kB)
[thumbnail of Lembar Konsultasi] Text (Lembar Konsultasi)
16 LEMBAR KONSULTASI.docx

Download (645kB)
[thumbnail of Permohonan Izin Penelitian] Text (Permohonan Izin Penelitian)
18 IZIN PENGAMBILAN DATA.docx

Download (123kB)
[thumbnail of Informed Concent] Text (Informed Concent)
21 INFORMED CONSENT.docx

Download (109kB)
[thumbnail of Lembar Observasi] Text (Lembar Observasi)
23 SAP.docx
Restricted to Repository staff only

Download (54kB)
[thumbnail of Dokumentasi] Text (Dokumentasi)
25 DOKUMENTASI.docx
Restricted to Repository staff only

Download (341kB)
[thumbnail of Daftar Riwayat Hidup] Text (Daftar Riwayat Hidup)
3 DAFTAR RIWAYAT HIDUP.docx
Restricted to Repository staff only

Download (13kB)

Abstract

ABSTRAK
Pendahuluan : Penyakit Ginjal Kronik (PGK) adalah penurunan fungsi ginjal yang progresif dan irrevesibel dimana Penurunan fungsi ginjal menyebabkan ginjal tidak dapat mempertahankan keseimbangan metabolisme, cairan dan elektrolit yang dapat mengakibatkan uremia. Maka dari itu responden yang menjalani hemodialisa perlu membatasi asupan cairan. Tanpa adanya pembatasan asupan cairan, akan mengakibatkan cairan menumpuk dan akan menimbulkan edema di sekitar tubuh.
Tujuan : Untuk mengetahui tentang Edukasi Pembatasan Cairan Pada Pasien Penyakit Ginjal Kronik Yang Menjalani Hemodialisa
Metode : Penelitian ini menggunakan metode deskriptif. Sampel pada penelitian ini menggambil 1 orang klien penderita PGK yang menjalani hemodialisa. Pengukuran menggunakan alat ukur lembar kuesioner sebelum dan sesudah pemberian edukasi serta media leaflet.
Hasil : Hasil yang diperoleh peneliti dalam pemberian edukasi pada klien PGK yang menjalani hemodialisa menunjukkan bahwa terdapat perbedaan, dimana sebelum memberikan edukasi klien hanya mampu menjawab 4 dari 10 pertanyaan lembar kuesioner, setelah memberikan edukasipembatasan cairan klien mampu menjawab 8 dari 10 pertanyaan selain itu klien juga mampu menguraikan kembali apa yang telah dijelaskan oleh peneliti.
Kesimpulan : Pemberian edukasi pembatasan cairan pada klien PGK dapat meningkatkan pengetahuan mengenai pembatasan cairan pada pasien PGK.
Kata kunci : PGK, Pembatasan cairan, edukasi kesehatan
Referensi : 11 buku (2014-2022), 3 jurnal (2018-2022)

ABSTRACT
Introduction : Chronic Kidney Disease (CKD) is a progressive and irreversible decline in kidney function where decreased kidney function causes the kidneys to be unable to maintain a balance of metabolism, fluids and electrolytes which can result in uremia. Therefore respondents who undergo hemodialysis need to limit fluid intake. Without limiting fluid intake, fluid will accumulate and cause edema around the body.
Purpose : To inform people of knowledge of chronic kidney disease patients who have hemodialysis by providing education on fluid boundary
Method : The study use descriptive method, the sample on this study to screen 1 person a client with CKD that had hemodialysis, by using questionnaire’s index before and after an educational measure and a media leaflet
Result : The result obtained by researcher in the hemodialysis client CKD show there are differences , which before providing client only was able to answer 4 of the 10 of questionnaires, after providing the manager of fluid the client was able to answer 8 of 10 questions. Beside that the client also able to make an essay to re explain by researcher.
Conclusion: By giving education on fluid restriction to CKD client has very much a bearing on knowing of the precipitation of client having hemodialysis.
Key word : CKD, fluid restriction, health education
References : 11 books (2014-2022) 3 Journals (2018-2022)

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: STIKES Garuda Putih > D-3 Keperawatan
Depositing User: SIP Fitri Suciati
Date Deposited: 04 Jan 2024 04:29
Last Modified: 04 Jan 2024 06:44
URI: http://repository.stikes-garudaputih.ac.id/id/eprint/96

Actions (login required)

View Item
View Item