GAMBARAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA LANSIA PENDERITA ASAM URAT TERHADAP RASA NYAMAN NYERI DI PANTI SOSIAL TRESNA WERDHA JAMBI 2022

ABELTA RAHMANDA HAMDANA, NIM.2019.20.1510 (2022) GAMBARAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA LANSIA PENDERITA ASAM URAT TERHADAP RASA NYAMAN NYERI DI PANTI SOSIAL TRESNA WERDHA JAMBI 2022. Diploma thesis, Stikes Garuda Putih Jambi.

[thumbnail of Cover] Text (Cover)
1 COVER FIXS.docx

Download (71kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
6 ABSTRAK hamdana.docx

Download (22kB)
[thumbnail of Kata Pengantar] Text (Kata Pengantar)
8 KATA PENGANTAR 1.docx

Download (26kB)
[thumbnail of Daftar Isi] Text (Daftar Isi)
9 DAFTAR ISI Sidang fixxxx 2.docx

Download (27kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
BAB 1 HAMDANA fixxxxx.docx
Restricted to Repository staff only until 2022.

Download (33kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
BAB II fixx.docx
Restricted to Repository staff only until 2022.

Download (192kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
BAB III hamdana.docx
Restricted to Repository staff only until 2022.

Download (21kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
BAB IV fixx.docx
Restricted to Repository staff only until 2022.

Download (42kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
BAB V selesai.docx
Restricted to Repository staff only until 2022.

Download (23kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAK1.docx
Restricted to Repository staff only until 2022.

Download (18kB)
[thumbnail of Dokumentasi] Text (Dokumentasi)
DOKUMENTASI PENELITIAN.doc
Restricted to Repository staff only until 2022.

Download (887kB)
[thumbnail of Lembar Konsultasi] Text (Lembar Konsultasi)
LEMBAR KONSUL copy.docx

Download (127kB)
[thumbnail of Informed Consent] Text (Informed Consent)
INFORMED CONSENT fixx copy.docx

Download (22kB)
[thumbnail of Lembar Persetujuan] Text (Lembar Persetujuan)
Lembar Persetujuan.docx

Download (86kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengasahan.docx

Download (86kB)
[thumbnail of Pernyataan Keaslian Tulisan] Text (Pernyataan Keaslian Tulisan)
Lembar Pernyataan keaslian tulisan.docx

Download (182kB)

Abstract

ABSTRAK

GAMBARAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA LANSIA
PENDERITA ASAM URAT TERHADAP RASA
NYAMAN NYERI DI PANTI SOSIAL
TRESNA WERDHA JAMBI 2022

Abelta rahmanda*Apni Riama**Novida Nengsih***
Program Studi D-III Keperawatan
Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Garuda Putih Jambi
Jl. Raden Mattaher No. 35 Jambi
Email : Abeltha1234@gmail.com

Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Garuda Putih Jambi

Pendahuluan: Asam urat (Gout) adalah suatu penyakit yang di tandai dengan serangan mendadak dan berulang pada sendi dengan ditandai adanya artritis yang terasa sangat nyeri. Hal tersebut akan menyebabkan penurunan kemampuan dalam melakukan aktivitas sehari-hari sehingga pemberian gambaran asuhan keperawatan diperlukan terhadap lansia dalam menurunkan nyeri.
Tujuan: Penelitian ini adalah untuk memberikan gambaran asuhan keperawatan pada lansia penderita asam urat terhadap rasa nyaman nyeri di Panti Sosial Tresna Werdha (pstw) kota jambi.
Metode: Jenis penelitian ini menggunakan metode deskriptif. Desain pendekatan dalam penelitian ini adalah studi kasus dengan rancangan penelitian non-eksperimen.
Hasil: Penelitian yang didapatkan menyatakan bahwa klien mempunyai riwayat asam urat yang tinggi. Hal ini dipastikan kembali oleh penulis dengan mengukur kadar asam urat klien yang didapatkan nilai asam urat yakni 10.5 mg/dL.
Kesimpulan: Berdasarkan hasil penelitian didapatkan kesimpulan bahwa diketahui pengkajian, diagnosis, perencanaan, pelaksanaan, serta evaluasi pada Gambaran Asuhan Keperawatan Pada Lansia Penderita Asam Urat Terhadap Rasa Nyaman.
Kata kunci: Asuhan Keperawatan, Lansia, Gout Artritis, Nyeri.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: STIKES Garuda Putih > D-3 Keperawatan
Depositing User: SIP Fitri Suciati
Date Deposited: 20 Jun 2023 08:30
Last Modified: 21 Jun 2023 04:55
URI: http://repository.stikes-garudaputih.ac.id/id/eprint/64

Actions (login required)

View Item
View Item